24.8.13

Peti Mati ini dilengkapi dengan AC , Peti mati sang raja Gipsi, Florin Cioaba

Mungkin sedikit terdengar aneh, tetapi ini nyata dan ada. Sebuah peti mati mewah yang dilengkapi dengan pendingin udara atau AC. Ingin tahu siapa yang menggunakannya? Tak lain dan tak bukan adalah seorang raja Gipsi yang bernama Florin Cioaba. Raja Gipsi ini ada di Rumania dan meninggal dalam usai 58 tahun.
Penghormatan besar besaran untuk tokoh ini dilakukan di sepanjang kota di Transylvania, dengan iringan ribuan pengikutnya sepanjang 4 mil menuju tempat pemakaman.

Mau tahu bagaimana bentuk dan ramainya upacara pemakaman dengan peti ber-AC ini? berikut gambar gambar yang bisa anda nikmati :

Perpisahan ala istana , lengkap dengan pelayat anak anak dan istri Florin
Ribuan kaum Gipsi Rumania mengantarkan raja mereka
Penjaga kerajaan: Bodyguards berdiri di dekat peti mati yang tertutup kaca selama prosesi pemakaman pada hari Jumat

Peti mati Mewah dengan pendingin udara
Sang putra mahkota, menjadi raja baru

Iring-iringan menuju pemakaman



gambar diambil dari sini

No comments:

Post a Comment

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...